


Tutup Tahun Dengan Prestasi, Ketua Pengadilan Agama SungguminasaSukses Damaikan SEngketa Kewarisan Sungguminasa - Senin, 29 Desember 2025. Menjelang penghujung tahun 2025, Pengadilan Agama Sungguminasa kembali mencatatkan prestasi membanggakan dalam upaya penyelesaian sengketa secara damai. Abdul Rahman Salam, S.Ag., M.H., Ketua Pengadilan Agama Sungguminasa yang juga bertindak sebagai mediator, berhasil mendamaikan para pihak yang berperkara dalam sengketa kewarisan dengan nomor perkara 1496/Pdt.G/2025/PA.Sgm.
Lihat Selengkapnya
Panggilan/Pemberitahuan Ghaib dan Panggilan Ecourt
Assalamualaikum wr.wb.
Diberitahukan kepada Bapak/Ibu yang berperkara di Pengadilan Agama Sungguminasa sebagaimana tercantum nama dibawah ini telah disampaiakn Relaas Pemberitahuan Putusan namun alamat tidak ditemukan :
| NO | PANGGILAN PBT (ECOURT) | DOKUMEN |
| 1 |
Apridha Wulandari binti Taufik Melawan Hendar Aryanto bin Rahman Dg. Nompo |
Lihat Relaas Dokumen |
Untuk konfirmasi lebih lanjut, silahkan datang ke Kantor Pengadilan Agama Sungguminasa.
