on .

Sosialisasi Hasil Pembinaan Profiling Integritas Hakim dan ASN

Sungguminasa - Selassa, 19 Desember 2023. Mengawali hari Ketua (Dr. Mukhtaruddin Bahrum, S.HI.,M.HI.,) dan Wakil Ketua (Mun'ammah, S.HI.,M.H.) beserta seluruh jajaran Pengadilan Agama Sungguminasa menghadiri Sosialisasi Hasil Pembinaan Profiling Integritas Hakim dan ASN diruang sidang utama pada pukul 08.15 Wita, Kegiatan sosialisasi ini merupakan hasil dari Pembinaan Teknis Administrasi Yudisial secara Virtual yang dilaksanakan semalam di Maluku secara online. Kegiatan Sosialisasi ini agar seluruh jajaran Pengadilan Agama sungguminasa sadar bertul akan peran dan statusnya sebagai Aparatur Negara yang berbudi baik dan luhur serta menekankan pengertian dari arti Profiling Integritas Hakim dan Aparatur Peradilan yaitu serangkaian kegiatan mengumpulkan informasi tentang profil hakimdan aparatur peradilan, yang terkait integritas, profesionalisme, kesusilaan dan lain lain didalam kedinasan maupun diluar kedinasan.

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Sungguminasa

Jl. Mesjid Raya, Kel. Sungguminasa

Kec. Somba Opu, Kab. Gowa

Telp: 0411-864298
Fax: 0411-864298 

Whatsapp : 082349538826

Tautan Aplikasi

TIM IT PA Sungguminasa@2018