on .

PA Sungguminasa Menghadiri Acara Peresmian Gedung Layanan Perpustakaan Kabupaten Gowa

Sungguminasa – Rabu, 16 November 2022. Pemerintah Kabupaten Gowa menyelenggarakan acara peresmian Gedung layanan perpustakaan yang berlokasi di Jalan Mesjid Raya Kec. Somba Opu, Gowa. Acara tersebut dihadiri oleh perwakilan Pengadilan Agama Sungguminasa.

Dalam sambutannya, Bupati Kabupaten Gowa Adnan Purichta Ichsan mengatakan bahwa melalui perpustakaan umum ini akan membiasakan masyarakat Kabupaten Gowa lebih membiasakan diri membaca. Khususnya pada generasi saat ini agar semakin banyak pengetahuan yang bisa didapatkan.

Tak hanya itu, Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan juga mendorong, bagaimana peran layanan perpustakaan mampu dijadikan sarana atau ruang belajar bagi siswa. Khususnya yang berada dibawa tanggung jawab pemerintah daerah.

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Sungguminasa

Jl. Mesjid Raya, Kel. Sungguminasa

Kec. Somba Opu, Kab. Gowa

Telp: 0411-864298
Fax: 0411-864298 

Whatsapp : 082349538826

Tautan Aplikasi

TIM IT PA Sungguminasa@2018